1. Berdasarkan Peraturan Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa
    Tengah Nomor 420/06310 Tahun 2023, MPLS diselenggarakan selama 3 (tiga) hari
    pada tanggal 17, 18 dan 20 Juli 2023. Mulai pukul 07.00 s.d. 14.30 WIB
  2. Bagi peserta didik baru SMA Negeri 1 Magelang ada kegiatan tambahan pada 20 – 21
    Juli 2023 yaitu Audisi OSN dan Pengenalan Ekstrakurikuler.
  3. Kegiatan audisi OSN bertujuan untuk mencari potensi siswa khususnya di bidang
    akademik sebagai persiapan pembibitan calon peserta OSN.
  4. Segala ketentuan tentang MPLS dapat diunduh di http://sman1-mgl.sch.id
  5. Seluruh Peserta Didik Baru SMA Negeri 1 Magelang WAJIB Mengikuti kegiatan
    MPLS.
  6. Peserta MPLS dapat mengunduh Materi dan Tugas yang harus di kerjakan di laman
    http://sman1-mgl.sch.id
  7. Apabila ada perubahan informasi terbaru tentang MPLS maka akan diumumkan
    melalui website SMA N 1 Magelang atau Jarkom lewat WA Group Angkatan dan
    OSIS/MPK.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *